Assalamualaikum wr.Wb
Setelah lama sekali tidak meng oprek-oprek gadget
Android,
kemarin saya disuruh
ngeflash in Samsung Galaxy Young nya, yang tanpa saya
Tanya apa penyebabnya, langsung dengan sigap saya terima tawaran tersebut.
Selain untuk menambah pengalaman saya sendiri, siapa tau juga ada yang
membutuhkan tulisan saya ini yang saya tulis dengan hasil praktek nyata dan
terbukti berhasil 100%.
Download dulu
bahan-bahan sebagai berikut:
- Driver USB
- S5360DXKJ3
Password:sampro.pl
- BOOT_S5360DXKJ1_REV05.tar.md5
- totoro_0623.pit
- Odin3_v1.84.exe
Langkah-langkah:
- Install "Driver USB"
- Extract file "S5360DXKJ3".
- Buka file "Odin3_v1.84.exe"
-
Klik tombol ‘’PIT’’ dan Browse file "totoro_0623.pit"
-
Klik tombol ‘’BOOT LOADER’’ dan Browse file "BOOT_S5360DXKJ1_REV05.tar.md5"
- Klik tombol “PDA” dan Browse file "PDA_S5360DXKJ3_REV05.tar.md5”
-
Klik tombol “PHONE” dan Browse file "MODEM_S5360DXKJ1_REV05.tar.md5"
- Klik tombol “CSC” dan Browse file "GT-S5360-MULTI-CSC-OLBKJ2.tar.md5"
-
Setelah semua kolom Firmware diatas terisi dengan benar,
matikan Samsung Galaxy Young anda dan hidupkan kemabali kedalam mode Download
dengan cara menekan 3 kombinasi tombol yaitu tombol Power , tombol Home, dan
tombol Volume Down. Seperti gambar dibawah ini.
Setelah layar muncul tulisan Samsung Galaxy Young, tunggu
dan tahan terus tombol tersebut, sampai layar kembali mati (Hitam) dan
lepaskan.
Setelah muncul gambar dibawah ini,
Anda sudah berhasil masuk ke Mode Download.
Note: Silahkan ulangi step masuk ke Mode Download diatas, jika anda tidak berhasil
masuk ke Mode Download.
Kemudian sambungkan Samsung Galaxy young anda ke PC anda,
hingga terdeteksi oleh Odin yang mana Odin akan memuncul warna kuning di kanan
pojok atas, seperti gambar pertama di awal posting. Jika belum ada warna
kuning, pastikan bahwa anda sudah benar-benar menginstall SAMSUNG_USB_Driver_for_Mobile_Phones_v1_3_2300_0,
dan restart computer bila perlu.
Jika semua langkah diatas sudah terpenuhi dengan baik,benar
dan sesuai , Langkah terakhir tinggal anda tekan tombol “Start” pada Odin. Dan
tunggu proses nya sampai selesai yaitu, odin akan memunculkan Warna Hijau
bertuliskan “PASS” seperti gambar dibawah ini.
Sekian semoga membantu,
Silahkan tinggalkan jejak dengan ber Komeng yya,,, :D
Wassalamu’alaikum WR.WB